Ramaikan Pelosok Indonesia dengan Senyum Bahagia Yatim

29 July 2021

Yatim Berdaya merupakan program berupa bantuan dana pendidikan dan pembinaan untuk adik yatim dhuafa di Kabupaten Garut. Nominal bantuan dana pendidikan yang diberikan pada setiap anak yaitu Rp. 100.000/bulan selama satu tahun. Sedangkan Pembinaan dilaksanakan setiap hari oleh Guru Berdaya (guru ngaji) dan setiap pekan atau bulan oleh Tim Berdaya. Pembinaan dilakukan pada adik binaan yatim dengan usia pendidikan tingkat SD-SMP. Adik binaan tersebar di Kampung Binaan Berdaya Foundation terletak di Kecamatan Tarogong Kidul, Banyuresmi, Pangatikan, Pamulihan, Cilawu, Pasirwangi dan Cikajang.

Yatim Berdaya dilatarbelakangi oleh angka rata-rata HLS dan RLS di Kabupaten Garut pada tahun 2017-2019 yaitu 11,7 dan 7,43 (BPS Kabupaten Garut, 2019). Angka tersebut berada dibawah standar minimum IPM yaitu 18 dan 15. Oleh karena itu, Program Yatim Berdaya diharapkan dapat membantu meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia dengan mencentak generasi yang cerdas, kreatif dan mandiri sebagai bentuk keperdulian Berdaya Foundation terhadap pembangunan manusia di Kabupaten Garut.

Yatim Berdaya bertujuan membantu, mendorong, dan menunjang kelancaran proses belajar siswa/i yatim dhuafa di Kampung Binaan Berdaya Foundation sehingga dapat mengikuti Kegiatan Belajar Mengajar dengan maksimal. Yatim Berdaya memiliki visi mencetak generasi yang cerdas, kreatif dan mandiri dengan berlandaskan Al Qur’an, dengan misi sebagai berikut :
•Menanamkan kecintaan pada Al Qur’an

•Membekali anak dengan pembinaan pengetahuan dan keterampilan 

•Membangun kemitraan dengan orang tua, guru ngaji dan kaderl lokal agar mampu mengoptimalkan dan mengembangkan potensi anak.

Dari Sahl bin Sa’ad Radhiallahu ‘anhu dia berkata: Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : “Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini”, kemudian beliau Shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya.[HR al-Bukhari no. 4998 dan 5659]

Saatnya kita terlibat untuk wujudkan Pelosok Indonesia dengan #SenyumBahagiaYatim, salahsatunya yaitu #Yatim di #Pelosok #Garut


Belum ada update
Dana terkumpul

Rp 0

dari target Rp 10.000.000

 
  • 0
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Campaign telah berakhir/selesai
Berdayafoundation
Donasi
Ayobantu Indonesia
AyoBantu Galang Dana

Jadi fundraiser untuk campaign ini

Gabung

Ramaikan Pelosok Indonesia dengan Senyum Bahagia Yatim Pendidikan

Dana terkumpul

Rp 0

 
Target: Rp Rp 10.000.000
  • 0
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Selesai
Campaign telah berakhir/selesai
29 July 2021

Yatim Berdaya merupakan program berupa bantuan dana pendidikan dan pembinaan untuk adik yatim dhuafa di Kabupaten Garut. Nominal bantuan dana pendidikan yang diberikan pada setiap anak yaitu Rp. 100.000/bulan selama satu tahun. Sedangkan Pembinaan dilaksanakan setiap hari oleh Guru Berdaya (guru ngaji) dan setiap pekan atau bulan oleh Tim Berdaya. Pembinaan dilakukan pada adik binaan yatim dengan usia pendidikan tingkat SD-SMP. Adik binaan tersebar di Kampung Binaan Berdaya Foundation terletak di Kecamatan Tarogong Kidul, Banyuresmi, Pangatikan, Pamulihan, Cilawu, Pasirwangi dan Cikajang.

Yatim Berdaya dilatarbelakangi oleh angka rata-rata HLS dan RLS di Kabupaten Garut pada tahun 2017-2019 yaitu 11,7 dan 7,43 (BPS Kabupaten Garut, 2019). Angka tersebut berada dibawah standar minimum IPM yaitu 18 dan 15. Oleh karena itu, Program Yatim Berdaya diharapkan dapat membantu meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia dengan mencentak generasi yang cerdas, kreatif dan mandiri sebagai bentuk keperdulian Berdaya Foundation terhadap pembangunan manusia di Kabupaten Garut.

Yatim Berdaya bertujuan membantu, mendorong, dan menunjang kelancaran proses belajar siswa/i yatim dhuafa di Kampung Binaan Berdaya Foundation sehingga dapat mengikuti Kegiatan Belajar Mengajar dengan maksimal. Yatim Berdaya memiliki visi mencetak generasi yang cerdas, kreatif dan mandiri dengan berlandaskan Al Qur’an, dengan misi sebagai berikut :
•Menanamkan kecintaan pada Al Qur’an

•Membekali anak dengan pembinaan pengetahuan dan keterampilan 

•Membangun kemitraan dengan orang tua, guru ngaji dan kaderl lokal agar mampu mengoptimalkan dan mengembangkan potensi anak.

Dari Sahl bin Sa’ad Radhiallahu ‘anhu dia berkata: Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : “Aku dan orang yang menanggung anak yatim (kedudukannya) di surga seperti ini”, kemudian beliau Shallallahu ‘alaihi wa sallam mengisyaratkan jari telunjuk dan jari tengah beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam, serta agak merenggangkan keduanya.[HR al-Bukhari no. 4998 dan 5659]

Saatnya kita terlibat untuk wujudkan Pelosok Indonesia dengan #SenyumBahagiaYatim, salahsatunya yaitu #Yatim di #Pelosok #Garut



Belum ada update

Harapan #TemanPeduli
Fundraiser
Gabung
Kamu juga bisa bantu: