Tuban Membutuhkan Bantuan kita!

23 March 2024

Gempa bumi berkekuatan 6,0 magnitudo mengguncang Kabupaten Tuban, Jawa Timur pada Jum'at, 22 Maret 2024 pukul 11.22 WIB, hingga terdapat 47 gempa susulan, dengan magnitudo gempa susulan tertinggi pada pukul 15.52 WIB sebesar  6,5

Guncangan yang cukup keras berdampak terhadap bangunan ataupun fasilitas yang berada di Tuban dan sekitarnya, baik itu fasilitas umum seperti sekolah maupun rumah para warga. Akibat gempa yang berdurasi kurang lebih 15 detik tersebut membuat warga panik dan keluar dari bangunan untuk melakukan evakuasi mandiri

Di bulan Maret 2024 ini sendiri terdapat 39 bencana yan melanda Indonesia, baik itu banjir, cuaca ekstrim, tanah longsor, hingga gempa bumi yang terjadi di Tuban. 

Bencana yang terjadi menimbulkan luka yang mendalam. ASAR Humanity menjemput Anda untuk membasuh luka saudara yang terdampak bencana dengan mengirimkan bantuan berupa paket pangan, makanan siap santap, hygiene kit, air minum, ataupun bantuan lainnya. Di mana bantuan yang Anda tunaikan akan didistribusikan kepada saudara terdampak bencana di Indonesia.


Belum ada update
Dana terkumpul

Rp 0

dari target Rp 10.000.000

 
  • 0
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 3
    hari lagi
Donasi
ASAR Humanity
Donasi
Ayobantu Indonesia
AyoBantu Galang Dana

Jadi fundraiser untuk campaign ini

Gabung

Tuban Membutuhkan Bantuan kita! Bencana

Dana terkumpul

Rp 0

 
Target: Rp Rp 10.000.000
  • 0
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 3
    hari lagi
Donasi
23 March 2024

Gempa bumi berkekuatan 6,0 magnitudo mengguncang Kabupaten Tuban, Jawa Timur pada Jum'at, 22 Maret 2024 pukul 11.22 WIB, hingga terdapat 47 gempa susulan, dengan magnitudo gempa susulan tertinggi pada pukul 15.52 WIB sebesar  6,5

Guncangan yang cukup keras berdampak terhadap bangunan ataupun fasilitas yang berada di Tuban dan sekitarnya, baik itu fasilitas umum seperti sekolah maupun rumah para warga. Akibat gempa yang berdurasi kurang lebih 15 detik tersebut membuat warga panik dan keluar dari bangunan untuk melakukan evakuasi mandiri

Di bulan Maret 2024 ini sendiri terdapat 39 bencana yan melanda Indonesia, baik itu banjir, cuaca ekstrim, tanah longsor, hingga gempa bumi yang terjadi di Tuban. 

Bencana yang terjadi menimbulkan luka yang mendalam. ASAR Humanity menjemput Anda untuk membasuh luka saudara yang terdampak bencana dengan mengirimkan bantuan berupa paket pangan, makanan siap santap, hygiene kit, air minum, ataupun bantuan lainnya. Di mana bantuan yang Anda tunaikan akan didistribusikan kepada saudara terdampak bencana di Indonesia.



Belum ada update

Harapan #TemanPeduli
Fundraiser
Gabung
Kamu juga bisa bantu: