Dukung Gerakan Kerelawanan Bersama Bike2Build

06 January 2022

Hai, Pejuang!

 

Maukah kamu mengambil peran untuk mengatasi permasalahan-permasalahan sosial yang saat ini belum terselesaikan? Kalau iya, inilah wadah yang tepat untukmu berpartisipasi bersama kami.

 

Ayo bergabung dengan Bike2Build, sebuah aksi national charity cycling virtual dari TurunTangan yang mengajak siapa saja untuk bersepeda sambil menggalang donasi. 

 

Mengapa perlu mendukung komunitas sosial-kerelawanan? 

 

Menurut World Giving Index 2021 yang dirilis Charities Aid Foundation, penduduk Indonesia menjadi penduduk yang paling dermawan sedunia. Tidak hanya rutin berdonasi, masyarakat kita juga senang memberikan waktu dan tenaga untuk menjadi relawan. Bahkan, nilai kerelawanan penduduk Indonesia berada 3 kali lipat di atas rata-rata penduduk dunia

 

Namun begitu, masih banyak isu sosial di Indonesia yang menunggu uluran tangan para pemuda untuk menyelesaikannya. 

 

TurunTangan adalah gerakan kerelawanan yang saat ini berada di 73 daerah di seluruh Indonesia. Relawan-relawan kami merupakan generasi muda yang sangat bersemangat untuk menciptakan perubahan sosial di sekitar mereka. Bike2Build merupakan aktivitas lanjutan dari TurunTangan Volunteer Summit (TVS) yaitu pelatihan manajemen sumber daya manusia untuk relawan. 

 

Hasil donasi yang kamu berikan akan digunakan untuk membina kegiatan TurunTangan Daerah dan komunitas sosial-kerelawanan di Indonesia yang merupakan peserta terbaik dari TVS. 

 

Yuk terus gelorakan semangat gotong royong dengan beraksi bersama Bike2Build. Caranya mudah, lho! Klik “DONASI” untuk jadi pahlawan bagi para relawan, bersama TurunTangan.

 

Tunggu apa lagi? Dukung sekarang, bagikan ke banyak orang, dan bersama kita bantu para relawan menjadi agen perubahan menuju masa depan Indonesia yang gemilang. 

 

KolaborasiBersamaRelawan

Jumlah yang telah dicairkan : Rp. 2.949.770

Penggalangan dana pada program donasi kegiatan Bike2Build sudah disalurkan secara bertahap oleh Gerakan TurunTangan, utamanya melalui TurunTangan Bojonegoro dan TurunTangan Aceh.

Pada bulan Februari 2022, TurunTangan Bojonegoro menyelenggarakan Sekolah Kapten Edisi Ketiga di Desa Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro. Berkolaborasi dengan Komunitas Terjun Desa dan Imago (Ikatan Mahasiswa Bojonegoro Jogjakarta), Sekolah Kapten adalah program yang bertujuan untuk memberikan bekal pendidikan karakter kepada siswa usia sekolah dasar; dengan materi meliputi cita-cita, kepedulian terhadap lingkungan dan sesama, dan kreativitas. Pada Sekolah Kapten Edisi Ketiga ini, TurunTangan Bojonegoro melaksanakan 8 (delapan) pertemuan selama 1 (satu) bulan, dengan total peserta kegiatan yaitu 125 murid dan 24 relawan sebagai fasilitator. Adapun donasi yang diterima, digunakan untuk keperluan administrasi, membeli alat tulis dan peralatan mengajar, serta konsumsi relawan pada saat kegiatan.

 

Sementara itu, pada bulan Mei 2022, TurunTangan Aceh Utara berupaya memenuhi fasilitas dan infrastruktur pembelajaran anak-anak di Desa Meunasah Meucat, Aceh Utara, yang sempat terhambat karena situasi pandemi mengharuskan pembelajaran daring. Dengan donasi yang didapatkan dari program Bike2Build, TurunTangan Aceh Utara dapat menyelesaikan pembangunan Rangkang Pustaka (perpustakaan\) dan pembelian gawai untuk kegiatan belajar-mengajar di desa tersebut. 

Pencairan Donasi

Rp. 2.949.770

Bank Account: 006****677
Bank Account Name: Yayasan Turun Tangan

Dana terkumpul

Rp 3.160.000

dari target Rp 200.000.000

 
  • 35
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Campaign telah berakhir/selesai
Gerakan TurunTangan
Donasi
Ayobantu Indonesia
AyoBantu Galang Dana

Jadi fundraiser untuk campaign ini

Gabung

Dukung Gerakan Kerelawanan Bersama Bike2Build Sosial

Dana terkumpul

Rp 3.160.000

 
Target: Rp Rp 200.000.000
  • 35
    Donasi
  • 0
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Selesai Featured
Campaign telah berakhir/selesai
06 January 2022

Hai, Pejuang!

 

Maukah kamu mengambil peran untuk mengatasi permasalahan-permasalahan sosial yang saat ini belum terselesaikan? Kalau iya, inilah wadah yang tepat untukmu berpartisipasi bersama kami.

 

Ayo bergabung dengan Bike2Build, sebuah aksi national charity cycling virtual dari TurunTangan yang mengajak siapa saja untuk bersepeda sambil menggalang donasi. 

 

Mengapa perlu mendukung komunitas sosial-kerelawanan? 

 

Menurut World Giving Index 2021 yang dirilis Charities Aid Foundation, penduduk Indonesia menjadi penduduk yang paling dermawan sedunia. Tidak hanya rutin berdonasi, masyarakat kita juga senang memberikan waktu dan tenaga untuk menjadi relawan. Bahkan, nilai kerelawanan penduduk Indonesia berada 3 kali lipat di atas rata-rata penduduk dunia

 

Namun begitu, masih banyak isu sosial di Indonesia yang menunggu uluran tangan para pemuda untuk menyelesaikannya. 

 

TurunTangan adalah gerakan kerelawanan yang saat ini berada di 73 daerah di seluruh Indonesia. Relawan-relawan kami merupakan generasi muda yang sangat bersemangat untuk menciptakan perubahan sosial di sekitar mereka. Bike2Build merupakan aktivitas lanjutan dari TurunTangan Volunteer Summit (TVS) yaitu pelatihan manajemen sumber daya manusia untuk relawan. 

 

Hasil donasi yang kamu berikan akan digunakan untuk membina kegiatan TurunTangan Daerah dan komunitas sosial-kerelawanan di Indonesia yang merupakan peserta terbaik dari TVS. 

 

Yuk terus gelorakan semangat gotong royong dengan beraksi bersama Bike2Build. Caranya mudah, lho! Klik “DONASI” untuk jadi pahlawan bagi para relawan, bersama TurunTangan.

 

Tunggu apa lagi? Dukung sekarang, bagikan ke banyak orang, dan bersama kita bantu para relawan menjadi agen perubahan menuju masa depan Indonesia yang gemilang. 

 

KolaborasiBersamaRelawan


Jumlah yang telah dicairkan : Rp. 2.949.770


Penggalangan dana pada program donasi kegiatan Bike2Build sudah disalurkan secara bertahap oleh Gerakan TurunTangan, utamanya melalui TurunTangan Bojonegoro dan TurunTangan Aceh.

Pada bulan Februari 2022, TurunTangan Bojonegoro menyelenggarakan Sekolah Kapten Edisi Ketiga di Desa Kecamatan Dander, Kabupaten Bojonegoro. Berkolaborasi dengan Komunitas Terjun Desa dan Imago (Ikatan Mahasiswa Bojonegoro Jogjakarta), Sekolah Kapten adalah program yang bertujuan untuk memberikan bekal pendidikan karakter kepada siswa usia sekolah dasar; dengan materi meliputi cita-cita, kepedulian terhadap lingkungan dan sesama, dan kreativitas. Pada Sekolah Kapten Edisi Ketiga ini, TurunTangan Bojonegoro melaksanakan 8 (delapan) pertemuan selama 1 (satu) bulan, dengan total peserta kegiatan yaitu 125 murid dan 24 relawan sebagai fasilitator. Adapun donasi yang diterima, digunakan untuk keperluan administrasi, membeli alat tulis dan peralatan mengajar, serta konsumsi relawan pada saat kegiatan.

 

Sementara itu, pada bulan Mei 2022, TurunTangan Aceh Utara berupaya memenuhi fasilitas dan infrastruktur pembelajaran anak-anak di Desa Meunasah Meucat, Aceh Utara, yang sempat terhambat karena situasi pandemi mengharuskan pembelajaran daring. Dengan donasi yang didapatkan dari program Bike2Build, TurunTangan Aceh Utara dapat menyelesaikan pembangunan Rangkang Pustaka (perpustakaan\) dan pembelian gawai untuk kegiatan belajar-mengajar di desa tersebut. 

Pencairan Donasi

Rp. 2.949.770

Bank Account: 006****677
Bank Account Name: Yayasan Turun Tangan


Harapan #TemanPeduli
Fundraiser
Gabung
Kamu juga bisa bantu: