Indodax Peduli COVID-19

23 May 2020

Seperti yang kita ketahui, pasien positif COVID-19 semakin bertambah setiap harinya dan tenaga kesehatan masih menjadi garda terdepan demi melawan bahayanya. Untuk itu, dibutuhkan kelengkapan alat medis yang cukup guna mendukung dan mempercepat penanganan bagi pasien COVID-19.

Agar pandemic dapat segera berakhir mari berpartisipasi untuk memberi bantuan berupa alat kelengkapan medis bagi para tenaga kesehatan yang tanpa lelah mengabdi di tengah pandemi.

Berikan dukunganmu dengan mudah menggunakan Aset Kripto seperti Bitcoin dan USDT hanya di AyoBantu.com yang bekerjasama dengan Indodax.

Bantuan sekecil apapun sangatlah berati demi mempercepat penyembuhan pasien COVID-19. Bantuan akan disalurkan ke Rumah Sakit Kariadi di Kota Semarang, Jawa Tengah.

Jumlah yang telah dicairkan : Rp. 26.627.261

Penyaluran bantuan.

Penyaluran bantuan ke RS Kariadi, Semarang.

Masker N95 dan sarung tangan medis.

Invoice pembelian 3.000 pcs sarung tangan medis, masing-masing seharga Rp 2.500,00.

Invoice pembelian 3.210 pcs masker KSL N95, masing-masing seharga Rp 6.200,00.

Dana terkumpul

Rp 26.761.972

dari target Rp 100.000.000

 
  • 8
    Donasi
  • 22
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Campaign telah berakhir/selesai
indodax
Donasi
Ayobantu Indonesia
AyoBantu Galang Dana

Jadi fundraiser untuk campaign ini

Gabung

Indodax Peduli COVID-19 Bencana

Dana terkumpul

Rp 26.761.972

 
Target: Rp Rp 100.000.000
  • 8
    Donasi
  • 22
    Bagikan
  • 0
    hari lagi
Selesai Featured
Campaign telah berakhir/selesai
23 May 2020

Seperti yang kita ketahui, pasien positif COVID-19 semakin bertambah setiap harinya dan tenaga kesehatan masih menjadi garda terdepan demi melawan bahayanya. Untuk itu, dibutuhkan kelengkapan alat medis yang cukup guna mendukung dan mempercepat penanganan bagi pasien COVID-19.

Agar pandemic dapat segera berakhir mari berpartisipasi untuk memberi bantuan berupa alat kelengkapan medis bagi para tenaga kesehatan yang tanpa lelah mengabdi di tengah pandemi.

Berikan dukunganmu dengan mudah menggunakan Aset Kripto seperti Bitcoin dan USDT hanya di AyoBantu.com yang bekerjasama dengan Indodax.

Bantuan sekecil apapun sangatlah berati demi mempercepat penyembuhan pasien COVID-19. Bantuan akan disalurkan ke Rumah Sakit Kariadi di Kota Semarang, Jawa Tengah.


Jumlah yang telah dicairkan : Rp. 26.627.261


Penyaluran bantuan.

Penyaluran bantuan ke RS Kariadi, Semarang.

Masker N95 dan sarung tangan medis.

Invoice pembelian 3.000 pcs sarung tangan medis, masing-masing seharga Rp 2.500,00.

Invoice pembelian 3.210 pcs masker KSL N95, masing-masing seharga Rp 6.200,00.


Harapan #TemanPeduli
Fundraiser
Gabung
Kamu juga bisa bantu: